Berdo'a dan Merenung

Bismillah 
Dari PLTU Jety aku Berdoa dan Merenung,,,

Saat ini ternyata sudah 48 Tahun Usiaku,,, 
Nanti Aku diingatkan oleh sahabat dan terutama dari Anak-anak Kandungku  dengan Ucapan Selamat dan Selamat ayah ,,,,!!!!Baru Aku Sadar...

Karena Perjuangan Buruh Waktu untuk Keluargapun rupanya sudah dilupakan,,,,

Karena Sahabat2 BURUHpun hidup ini kunikmati arti Tentang Cinta, Kesedihan, dan Makna Perjuangan.

Semoga Waktu yg tak lama rupanya kita semua harus lebih mempererat lagi terus menerus Persaudaraan dan Silaturrahim ini,,,

DiWaktu yg tak lama lagi kita semua akan Berpisah,,,,,,

Kutitip Nilai2 Perjuangan ini Padamu, Perjuangan jangan menjadi Hampa dan Sirna tapi inilah Jiwa jiwa Berani Cerdas dan Militan agar Sahabat2 Menemukan HIKMAH, sehingga kita semua tidak Malu pada Generasi Berikut.

48 Tahun Bukan Waktu yg Singkat tapi rupanya adalah waktu tersandera nya Diri ini pada Malu dan Penyesalan.

Bismillah 
WallahuA'lam

Oleh : KASMAN HASBUR
        ( Pembina KSPN dan SPTK Sultra ) 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Perjuangan BURUH Versus Politisasi Buruh

Serpihan Kesedihan